Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Dark Warlock

Dark Warlock

1.18.1
0 ulasan
5.8 k unduhan

Masuki tambang bersama tim pelayan

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Merche Contreras
Direviu oleh
Merche Contreras
Content Editor

Dark Warlock adalah game sangat adiktif yang mengharuskanmu memimpin sebuah tim pelayan melewati tambang-tambang yang sarat dengan musuh. Biarkan dirimu terbawa dengan kekuatan sihir dan pedang dalam petualangan ini. Sinergi antara karakter akan membantumu mendapatkan kekuatan yang cukup untuk maju. Nikmati segala jenis kemampuan, barang dan kejutan yang sudah menunggu untuk ditemukan di gua-gua.

Kamu memulai cerita ini dengan sesosok karakter kecil dan lemah yang harus dibantu agar dapat mengalahkan beberapa musuh pertamanya. Setelah memulai petualangan, kamu akan menemukan berbagai jenis item di jalan yang dapat kamu perlihatkan untuk mendapatkan serangan dan kekuatan pertahanan yang lebih baik. Dalam Dark Warlock, kamu akan menemukan puluhan penolong dan tim hampir tanpa batas yang levelnya harus kamu naikkan setinggi mungkin agar dapat memaksimalkan hasilnya. Tingkatkan kemampuan karaktermu, kembangkan zirahnya, beri mereka senjata terbaik, dan capai keseimbangan sempurna antara serangan fisik dan sihir.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Salah satu keunggulan Dark Warlock adalah bahwa game ini memiliki sistem serangan otomatis yang memungkinkanmu fokus pada apa yang benar-benar penting: sistem transcend. Dalam pertempuran, kamu akan mendapatkan item-item upgrade yang dapat digunakan dengan sistem ini untuk meningkatkan senjata dan kemampuan khusus, baik secara individual maupun sebagai grup.

Jika kamu ingin menunjukkan seberapa jauh kekuatanmu, kamu berkesempatan untuk bersaing demi peringkat tertinggi di jurang dan juga di arena. Di sana, kamu akan bertemu dengan pelayan-pelayan terbaik yang akan mencoba menghancurkanmu dengan kemampuan khusus mereka. Untuk mendapatkan tim yang baik, selain harus bertarung di tambang dan mendapatkan imbalan, kamu juga harus memaksimalkan potensi mereka melalui kombo dan alkimia. Nikmati sistem pertumbuhan sangat seru yang akan menguji kemampuan strategismu.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 7.0 ke atas

Informasi tentang Dark Warlock 1.18.1

Nama Paket com.mobirix.dw
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Aksi/Petualangan
Bahasa B.Indonesia
47 lainnya
Penerbit mobirix
Unduhan 5,817
Tanggal 30 Jan 2025
Rating Konten +12
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

Lihat yang lainnya
apk 1.16.0 Android + 5.1 9 Nov 2023
apk 1.14.0 Android + 5.1 28 Des 2022
apk 1.12.2 Android + 5.1 17 Nov 2022
apk 1.7.0 Android + 4.4 1 Agt 2022
apk 1.6.0 Android + 4.4 11 Jul 2022
apk 1.4.0 Android + 4.4 22 Okt 2022

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Dark Warlock

Komentar

Belum ada opini mengenai Dark Warlock. Jadilah yang pertama! Komentar

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Aplikasi lain dari kreator ini

Ikon Zombie Fire
Lihat apa kamu bisa bertahan dari kawanan zombi dalam FPS ini
Ikon Catapult Quest
Hancurkan bangunan dengan menembakkan monyet di udara
Ikon Backgammon King
mobirix
Ikon Zombie Gunfire
mobirix
Ikon Succubus Idle
mobirix
Ikon Soul Slayer Idle
Buru monster dan kembalikan kedamaian di negeri ini
Ikon Bricks Breaker Dash
Game pecah-balok strategis dengan tantangan tanpa akhir
Ikon Free Fire Advance
Akses server advance Free Fire
Ikon Free Fire
Battle royale yang lebih cepat dan tidak terlalu menuntut
Ikon Craftsman
Jelajahi dan bangun apa pun yang kamu sukai
Ikon SAKURA School Simulator
Masuk ke sekolah edan di Sakura Town
Ikon BIMA-X
Gim pertarungan resmi dari Satria Garuda BIMA-X
Ikon SIGMAX
Merasakan game battle royale dengan hingga 50 pemain
Ikon Stumble Guys
Kloning Fall Guys yang seru
Ikon GTA: San Andreas – NETFLIX
Nikmati GTA terpopuler bersama dengan Netflix
Ikon AetherSX2
Emulator PlayStation 2 yang tangguh untuk Android
Ikon eFootball PES 2025
Game sepak bola paling realistis untuk Android
Ikon EA Sports FC Mobile Beta
Generasi baru sepak bola hadir di Android
Ikon Free Fire Advance
Akses server advance Free Fire
Ikon Super Bear Adventure
Pulihkan kedamaian di kerajaan hewan dalam permainan platformer 3D ini.
Ikon Block Blast!
Pasangkan setiap kepingan untuk menghilangkan baris dan kolom
Ikon Mobile Legends
MOBA Android 5v5 yang spektakuler
Ikon Free Fire
Battle royale yang lebih cepat dan tidak terlalu menuntut